Malang, 07/08/2022. Program kerja Festival Kreatif merupakan program kerja lomba SMA sederajat tingkat nasional yang dilaksanakan 29 Juni – 7 Agustus 2022 yang mengusung tema “Explore your creativity without limits”, dimana program kerja ini diadakan terjadinya masa peralihan dari pandemi to endemi Covid-19 yang terjadi Indonesia ,dengan diadakannya Festival Kreatif diharapkan dapat memfasilitasi dan mewadahi karya digital masyarakat Indonesia.

Selama pelaksanaan acara pelatihan ini dilaksanakan terdapat total 148 peserta yang terbagi di lomba Fotography, Cinematography, Podcast, dan Poster yang dimana di setiap mata lomba HMD TEP mendatangkan juri dari setiap mata lomba yang pada mata lomba Cinematography HMD TEP dapat mendatang juri Yudistira Udd Sondakh yang merupakan seorang konten Creator yang cukup populer dikalangan anak muda sekarang.

Lalu pada Festival Kreatif tahun 2022 juga mengadakan pameran secara online dimana karya-karya dari pada peserta di pamerkan disitu, dan terkhusus mata lomba podcast hasil karyanya kita upload di akun Youtube HMD TEP UM.

Dari serangkaian acara Festival Kreatif di akhiri dengan Awarding yang dilakukan secara online yang diunggah di Youtube HMD TEP yang kemudian disusul dengan penyerahan hadiah kepada 3 peserta dari setiap mata lomba yang dilombakan.